Cara Mengatasi Komputer/Laptop Mati Sendiri

Diposting oleh Unknown


Cara Mengatasi Komputer/Laptop Mati Sendiri dengan langkah sederhana dan dapat diatasi dengan yang mudah-mudah.

  • Jangan mematikan laptop/komputer tanpa meng shut down, karena dapat merusak hadwere terutama hardisk, karena kerusakan hardisk dapat menyebabkan komputer mati.
  • Sesuaikan ukuran RAM dengan kerja komputer, jika komputermu bekerja untuk grafis, kamu butuh cukup banyak memory, jadi kapasitas RAM harus ditambah, minimal 2 GB.
  • Jangan memaksakan komputer untuk kerja yang sangat berat jika tidak memungkinkan
  • Jangan menginstal dua softwere anti virus dua dan bekerja bersamaan
  • Jangan biarkan komputermu terlalu panas karena terlalu lama, dan tetaplah jaga kestabilan suhu komputer pada sewajarnya.
Masih kurang paham? Bisa langsung ditanyakan disini, semoga saja pembaca semua sudah maksut dari Cara Mengatasi Komputer/Laptop Mati Sendiri di atas. semoga bermanfaat dan masih bisa berlanjut berbagi ilmu pada tulisan selanjutnya.

{ 1 komentar... read them below or add one }

Anonim mengatakan...

oke sip bgt

Posting Komentar